CARA MENGISI LAPORAN BPOPP
DI WEB onlinebpopp.disdikjatim.com

Untuk melakukan pengisian di web ini, mohon bagian penanggung jawab pada menu RKAS jangan diisi,  itu untuk proses tahun anggaran 2020.
Kalau diisi nanti bisa membuat pelaporan tw 4 tahun 2019 akan hilang dan tidak dapat diisi.
CARA MENGISI LAPORAN BPOPP :
1.     Masuk web onlinebpopp.disdikjatim.com
2.     Klik Menu RKAS bagian Pencairan
3.     Klik catat pencairan (tombol warna merah hingga muncul tampilan di bawah ini dan lakukan pengisian.





4.     Klik Aktivasi BKU


5.     Klik Buku  Kas Umum silahkan diisikan semua tahapan dari Tarik bank (tombol biru), SPJ tunai (tombol merah), kalua ada transakssi non tunai isikan di tombol warna hijau, kalaa ada pajak bukti setornya diisikan di warna kuning.
6.     Kalau di transaksi tunai dan non tunai ada pembelian ber pajak tetap diisikan dimenu tunai dan non tunai
7.     Jika ada salah entry bisa diedit di tombol pensil dan silang.


8.     Silahkan dipelajari semoga sukses dan lancar dalam pengisian laporan BPOPP



Posting Komentar

emo-but-icon

Follow us !

Blogger news

Trending

item